MANFAAT AMPAS TEH TERNYATA BAIK UNTUK WAJAH

Apakah kalian ketahui bahwa ampas teh bisa untuk wajah yang dijadikan sebagai perawatan wajah secara alami? Jika iya, selama ini mungkin anda langsung membuang teh kantong celup setelah menggunakannya. Karena ada banyak manfaat kantong teh celup untuk wajah yang mungkin sangat jarang diketahui. Kalian bisa memperoleh manfaat dari teh celi untuk wajah secara alami dengan cara dijadikan sebagai masker.

Berikut beberapa manfaat dari ampas teh celup pada wajah seperti :
1. Membuat kulit tampak lebih awet muda
2. Meredakan kulit kemerahan dan iritasi
3. Mengatasi jerawat
4. Menghilangkan kantong mata
5. Meringankan mata merah

Pada umumnya ada berbeda jenis teh kantong yang digunakan untuk wajah maka berbeda pula manfaat yang akan didapatkan. Untuk mendapatkan manfaat teh celup untuk wajah agar maksimal kalian bisa menggunakan teh kantong hijau atau hitam. Karena kedua jenis teh ini memiliki kandungan antioksidan, mineral dan kafein yang mampu meredahkan iritasi serta masalah pada wajah juga.

Untuk mendapatkan berbagai manfaatnya kalian juga bisa membuatnya dengan mudah, berikut cara pembuatannya seperti :
1. Masker ampas teh celup murni
2. Masker dari ampas teh celup dan bahan alami lainnya

Pada dasarnya mungkin sangat sedikit resiko terjadinya efek samping jika menggunakan teh celup untuk wajah. Jika kalian baru pertama kali ingin mencoba masker ini maka bisa coba oleskan terlebih dahulu pada area siku, jika muncul reaksi alergi pada kulit mungkin itu berarti anda tidak cocok. Reaksi alergi akibat dari penggunaan teh celup ini yang dioleskan seperti kulit merah, pembengkakan, rasa gatal dan juga rasa sensasi terbakar.

Jika kalian yang memiliki kulit sensitif dan juga memiliki riwayat alergi jenis teh apapun, sebaiknya untuk berkonsultasi terlebih dahulu kepada dokter sebelum ingin mencobanya. Seperti sebaliknya jika kalian tidak memiliki ciri-ciri seperti diatas setelah menggunakan ampas teh pada wajag ini artinya kalian boleh menggunakan masker ini. Meskipun demikian, area mata kilit ini cukup sensitif sehingga untuk selalu memastikan untuk selalu berhati-hati agar terhindar dari efek samping dalam menggunakan ampas teh celup untuk masker wajah.